Assisten I Pemkot Prabumulih Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPS Pemilihan Umum Tahun 2024.

 


Prabumulih, Merdekasumsel.com -- Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara (DPS) Pemilihan Umum Tahun 2024 yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Prabumulih. 


Kegiatan rapat tersebut berlangsung di Rumah Pintar Pemilihan Umum (Pemilu) Pemilu KPU Kota Prabumulih, Kelurahan Prabujaya, Kecamatan Prabumulih Timur, Kota Prabumuliah, Rabu (5/4/2023).


Rapat pleno terbuka rekapitulasi DPS yang digelar oleh KPU Kota Prabumulih tersebut dimulai pada pukul 13.30 WIB s.d Selesai.


Pada Rabu (05/04/2023) Asisten I Drs.  Aris Priadi, SH., M.Si. Pemerintah Kota (Pemkot) Prabumulih mewakili Walikota Prabumulih Ir. Ridho Yahya. MM hadir dalam Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPS Pemilihan Umum Tahun 2024.


Dalam rapat tersebut turut hadir Bawaslu Prabumulih, Kapolres Prabumulih, Ketua Parpol Prabumulih dan OPD yang di undang. (FAP) 


Share:

0 komentar:

Posting Komentar